PENCOBAAN ATAU UJIAN
Yakobus 1:13-15 Bagi setiap orang yang ingin meraih kemenangan, maka ia harus melakukan sesuatu untuk dapat memperolehnya. Jika belum mendapatkan, tanpa adanya kemauan yang kuat untuk maju / bangkit, maka ia akan tetap kalah....
Wisdoms for Daily Life
Yakobus 1:13-15 Bagi setiap orang yang ingin meraih kemenangan, maka ia harus melakukan sesuatu untuk dapat memperolehnya. Jika belum mendapatkan, tanpa adanya kemauan yang kuat untuk maju / bangkit, maka ia akan tetap kalah....
Filipi 4:11-12 Rasul Paulus membagikan pengalaman hidupnya yang selalu bersyukur dalam segala keadaan, baik suka maupun duka, baik ketika berkekurangan ataupun ketika berkelimpahan. Ia bisa tetap bersyukur karena ia menjalani hidupnya dengan rasa cukup....
Yesaya 43:18-21 Di Tahun permulaan yang baru ini, ada jaji bahwa Tuhan akan membuat hal-hal yang baru. Tempatnya di mana? Menurut Firma yang tadi kita baca di Padang Gurun! Kalau kita berbicara mengenai Padang...
Ayub 23:10 Kita semua sudah pernah mendengar kisah Ayub, bagaimana ia diuji lewat serangkaian masalah dan penderitaan, dimana akhirnya ia keluar menjadi pemenang. Pemenang adalah seseorang yang sudah diuji melalui serangkaian pertandingan / perjuangan....
Bagaimanakah kita dapat melewati hari2 buruk kita? Apakah sikap yang berkenan di mata Tuhan di saat-saat seperti itu?